IP Cloud Mikrotik Pengganti IP Publik Dynamic


Pada postingan kali ini akan membahas tentang ip cloud pada mikrotik.
apa itu ip cloud ? ip cloud merupakan fitur yang terdapat pada mikrotik router os versi 6.14 yang dimana ip public dynamic yang kita dapat dari provider dapat ditranslate melalui dns yang disediakan oleh mikrotik.com. Dan ketika IP Public berubah, router akan melakukan update ke MikroTik.com sehingga service router tetap bisa diakses dengan DNS yang telah diberikan sebelumnya.
Cara mengaktifkan fitur ini cukup mudah, masuk ke winbox ke menu IP Cloud checklist DDNS Enabled dan Update time, lalu klik Apply dan OK. Mikrotik akan update dns seperti pada gambar berikut


Nah pada garis lingkaran merah itu adalah DNS yang kalian dapat dari mikrotik, dan public address adalah ip publik yang kalian dapat pada saat ini, selanjutnya kita test dengan login winbox menggunakan dns name tersebut dan login dengan password user/admin winbox kalian seperti biasa. dan lihat hasilnya voila... kalian sudah bisa login dengan dns name kalian. selamat mencoba...
 

#mikrotik #ip cloud